JAKARTA, lensafokus.id - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang meraih penghargaan kategori madya atas capaian Universal Health Coverage (UHC) Awards 2024. Penghargaan UHC Awards diterima oleh Pj Bupati Tangerang Andi Ony di The Krakatau Grand Ballroom TMII, Kamis (8/8/2024).
Tangerang, lensafokus.id -- Pemkab Tangerang mendapatkan Penghargaan Anubhawa Sasana Desa Kelurahan dari Kementerian Hukum dan HAM RI. Penghargaan tersebut diserahkan langsung oleh Menteri Hukum dan HAM RI, Yasonna Laoly kepada Pj Bupati Tangerang Andi Ony di Lapas Kelas I Anak Kota Tangerang. Rabu, (7/8/24).
Lebak, lensafokus.id -- Ciptakan dan tingkatkan sinergitas yang baik dalam pelaksanaan pembangunan daerah di Kabupaten Lebak, Pemerintah Kabupaten Lebak lakukan kerja sama dengan Kejaksaan Negeri Lebak dibidang hukum perdata dan tata usaha negara.