Banten

Banten (3896)

Tangerang, lensafokus.id - Dinas Perumahan, Pemukiman, dan Pemakaman Kabupaten Tangerang menggelar sosialisasi Perbub. No. 63 Tahun 2019 tentang Gebrak Pakumis Plus, acara tersebut digelar di Ruang Bola Sundul Gedung Usaha Daerah Kabupaten Tangerang. Rabu, (2/10/2019).

Tangerang, lensafokus.id - Kabupaten Tangerang adalah salah satu contoh miniatur Indonesia karna mulai dari Sabang sampai Merauke, begitu juga adat dan budayanya hampir semua ada di Kabupaten Tangerang, Terbukti Dari tahun ke tahun Kabupaten Tangerang selalu ada peningkatan jumlah penduduk yang datang dari berbagai wilayah Indonesia. Demikian dikatakan Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar dalam acara Dialog Lintas tokoh agama, adat dan budaya yang bertemakan "Jaga Bhineka Tunggal Ika Siap Bela Negara, INDONESIA RUMAH KITA", yang bertempat dı Ball Room Puri Agung Grand Sahid Hotel, Jakarta. Rabu (2/10/2019).

Tangerang, lensafokus.id - Di Hari Batik Nasional, Pegawai RSUD Balaraja Kabupaten Tangerang memakai pakaian batik dengan berbagai corak, dalam melakukan pelayanan kesehatan kepada masyarakat. Dari pantauan di lapangan, perayaan batik di RSUD Balaraja tersebut dilakukan dengan menggunakan batik khas Kabupaten Tangerang dengan corak merah bermotif buah.

Tangerang, lensafokus.id - Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tangerang Fraksi Parta Golongan Karya (Golkar) Muhamad Amud, S.Sos setelah dilantik langsung menemui konstituennya melalui Reses di Kampung Larangan RT. 03/07 Kelurahan Sukatani Kecamatan Rajeg Kabupaten Tangerang. Selasa, (1/10).

Tangerang,lensafokus.id - Satpol PP Kabupaten Tangerang membentuk Satgas Singa Santun (SSS), satgas bentukan mantan kepala dinas perhubungan yang kini menjabat kepala Satpol PP Kabupaten Tangerang ini berrujuan untuk memberikan rasa aman, tertib dan nyaman bagi warga Kabupaten Tangerang.

Tangerang, lensafokus.id - Setelah mendapatkan informasi adanya bangunan kios yang saat ini masih dalam tahap pembangunan yang belum.mengantongi IMB dari Pemkab Tangerang, yang lokasinya didepan Pasar Sentiong,. Camat Balaraja Yayat Rohimat langsung melakukan action dengan mengutus anak buahnya untuk menanyakan peruntukan dan perizinannya.


" Bangunan di depan paaar Sentiong belum mengantongi izin mendirikan bangunan ( IMB) dari Pemkab Tangerang," terang Camat Balaraja Yayat Rohimat kepada wartawan.

Pria berpenampilan kalem ini mengatakan, dari hasil penelusuran bawahannya, ternyata kios tersebut baru hanya memiliki izin lingkungan, sedangkan secara mekanismenya, sebelum melakukan pembangunan, harusnya jalur perizinan ditempuh terlebih dahulu.

"Jangan dibangun dulu lah, aturannya sudah jelas harus prosedur ditempuh karena akan berhadapan dengan Satpol PP sebagai penegak Perda," tandasnya.

Sebelumnya diberitakan, Puluhan bangunan kios diduga belum berizin berdiri di lahan kosong tepatnya di depan Pasar Sentiong Jalan Raya Kresek desa Saga Kecamatan Balaraja Kabupaten Tangerang.

Berdasarkan pantauan, bangunan mirip ruko permanen ini diperuntukan bagi pedagang pasar sentiong blok PT Cikupa Raya Semesta (CRS), namun anehnya tempat penampungan sementara ( TPS) tersebut semi permanen. Padahal dari hasil kesepakatan sebagian besar pedagang akan direlokasikan ke blok.B kios pasar modern Andita Mas Sentiong.
(Mad Sutisna)

Page 269 of 390
Go to top