TIGARAKSA - Kepala Dinas Pertanian, Peternakan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Tangerang, H. Azis Gunawan, mewakili Pemerintah Daerah Kabupaten Tangerang menghadiri acara Ayo Makan Buah dan Sayur di SDIT-SMPIT Permata Auliya Desa Sodong, Kecamatan Tigaraksa, Kamis (15/8/2019).

TIGARAKSA - SDIT dan SMPIT Permata Auliya siap membentuk generasi yang cerdas dan islami dengan berbagai macam program yang ditawarkan.

TANGERANG - SDN Pondok Jaya yang berlokasi di Desa Pondok Jaya Sepatan, Kabupaten Tangerang saat ini sangat memerlukan bantuan pemerintah. Pasalnya, sekolah ini belum memiliki ruang perpustakaan, Mushola dan perlu perbaikan halaman sekolah. 

PASAR KEMIS - Bupati Tangerang A. Zaki Iskandar mengunjungi Ponpes Al-Istiqlaliyyah Cilongok Pasar Kemis yang di Pimpin oleh Abuya KH. Uci Turtusi pasca terjadinya insiden kebakaran di beberapa kamar santri, Selasa (23/7/2019).

PANDEGLANG - Kapolres Pandeglang Polda Banten AKBP Indra Lutrianto Amstono, S.H. menghadiri pelaksanakan kegiatan Upacara Penutupan Matsama (Masa Ta'aruf Santri Madrasah) di Pondok Pesantren Ibad Arrahman yang beralamat di Jl. Batubantar - Cikoromoy Km. 01 Kecamatan Cimanuk, Kabupaten Pandeglang, Minggu (21/7/2019).

TANGERANG - Maraknya kasus penyalahgunaan Narkotika pada kalangan remaja, kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa ke-105 Kodim 0510/Tigaraksa gelar sosialisasi penyalahgunaan narkotika.

TANGERANG - Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar melantik dan mengambil sumpah Kepala Sekolah Dasar dan Sekolah Menengah Pertama di lingkungan Dinas Pendidikan Kabupaten Tangerang yang dilaksanakan di Aula Pendopo Bupati Tangerang, Jum’at (19/07/19).

CURUG - Bupati Tangerang A. Zaki Iskandar berharap SMP 2 Curug Kabupaten Tangerang bisa menjadi juara dalam Lomba Sekolah Sehat (LSS) Tingkat Nasional. Karena SMPN 2 Curug Kabupaten Tangerang menjadi wakil Provinsi Banten untuk Lomba Sekolah Sehat Tingkat Nasional 2019.

TANGERANG - SMK dan MTs Jaya Buana Kecamatan Kresek, Kabupaten Tangerang, adakan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) tahun 2019. MPLS dilaksanakan selama satu minggu, di lingkungan sekolah.

TANGERANG - Orang tua peserta didik di SMKN 2 Kabupaten Tangerang, minta pihak sekolah menambah ruang kelas, karena dinilai sangat kurang. Kondisi tersebut membuat banyak siswa-siswi yang mendaftar tidak lolos seleksi masuk sekolah tersebut.

Page 3 of 6
Go to top